Wujud Peduli, LKNU Bone Gelar Sunatan Massal Modern Secara Gratis

BONE, BERITABONE.COM-- Ahad 24 Desember 2023, pengurus cabang Lembaga Kesehatan Nahdlatul Ulama (LKNU) Kabupaten Bone, Sulsel menggelar kegi...

BONE, BERITABONE.COM--Ahad 24 Desember 2023, pengurus cabang Lembaga Kesehatan Nahdlatul Ulama (LKNU) Kabupaten Bone, Sulsel menggelar kegiatan bakti sosial sunatan massal modern secara gratis.

Ketua LKNU Kabupaten Bone, Yudiardianto Ardi, S.Kep mengatakan kalau pelaksanaan kegiatan tersebut merupakan salah satu program kerja LKNU Kabupaten Bone yang bertujuan untuk meningkatkan rasa kepedulian serta wujud kasih sayang antar sesama.

"Dengan dilaksanakannya sunatan massal ini sekiranya diharapkan dapat membantu saudara-saudara kita dalam melaksanakan ibadah dan segala perintah Allah SWT. Dan tentunya, kita sama-sama berharap agar kegiatan semacam ini kedepannya dapat terus berlanjut," harapnya.

Tercatat 50 anak menjadi peserta pada kegiatan yang bertempat di kantor PCNU Bone, yang beralamat di Jalan poros Tirong-Majang, Desa Tirong Kecamatan Palakka Kabupaten Bone ini.

"Kami menyadari cakupan sunatan massal ini masih sangat terbatas. Namun setidaknya inilah bentuk, niat dan harapan kami yang tulus dalam membantu masyarakat guna mewujudkan generasi sehat yang merupakan modal besar dan sangat berharga bagi keluarga maupun untuk bangsa dan negara nantinya," imbuh Yudiardianto.

Hadir pada kegiatan ini, Ketua 1 PCNU Kabupaten Bone Ustadz Awaluddin Syah yang sekaligus membuka kegiatan sunatan massal modern tersebut, sejumlah pengurus PCNU Kabupaten Bone, Ketua beserta pengurus LKNU Kabupaten Bone dan puluhan peserta sunatan massal bersama para orangtua.(edy)


COMMENTS

Nama

Bosowasi Daerah Edukasi Hukrim Lokal News Nasional Peristiwa Politik Ragam Sport
false
ltr
item
Berita Bone: Wujud Peduli, LKNU Bone Gelar Sunatan Massal Modern Secara Gratis
Wujud Peduli, LKNU Bone Gelar Sunatan Massal Modern Secara Gratis
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhBLK-KFbhUNHJfr4e2tVGJruKnjUjsLxO1funSe2X_cwRW-gRXI8uhHsBQmnO1oLj1uHAzn8LWGd2bcXPmYbLTEGayY0rknkvAAGAUiawZJdtioZGFrOqROOkKoT2zSh3rgxaVot6ngzj33V63rt0AqI9N0cMqQaAVag44gyXDbq-WycFrB_csVpY6Rw/s320/IMG-20231224-WA0075.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhBLK-KFbhUNHJfr4e2tVGJruKnjUjsLxO1funSe2X_cwRW-gRXI8uhHsBQmnO1oLj1uHAzn8LWGd2bcXPmYbLTEGayY0rknkvAAGAUiawZJdtioZGFrOqROOkKoT2zSh3rgxaVot6ngzj33V63rt0AqI9N0cMqQaAVag44gyXDbq-WycFrB_csVpY6Rw/s72-c/IMG-20231224-WA0075.jpg
Berita Bone
https://www.beritabone.com/2023/12/wujud-peduli-lknu-bone-gelar-sunatan.html
https://www.beritabone.com/
https://www.beritabone.com/
https://www.beritabone.com/2023/12/wujud-peduli-lknu-bone-gelar-sunatan.html
true
2715347226771477657
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy